Apa itu penambalan gigi estetik?
Prosedur untuk menambal gigi yang berlubang agar kembali sehat, berfungsi, dan tampak alami.
Mengapa penambalan gigi penting?
Mencegah kerusakan gigi yang lebih parah jika gigi berlubang dibiarkan.
Menghilangkan rasa sakit akibat gigi berlubang dan mencegah infeksi lebih lanjut.
Mengembalikan fungsi gigi untuk mengunyah dengan baik dan nyaman.
Memperbaiki penampilan gigi yang berlubang, memberikan tampilan gigi yang lebih alami.
Mengapa tambal gigi estetik di BMW Dental Clinic?
Perawatan dilakukan oleh dokter gigi umum dan dokter gigi spesialis berpengalaman, didukung teknik dan teknologi terkini seperti lup, mikroskop, dan rubber dam sehingga menghasilkan tambalan yang nyaman, kuat, dan estetik.